Puisi Doa Tuhan Ajari Aku Ikhlas Terbaru 2012

Ditulis oleh Irwanto Monday, May 7, 2012 0 comments
Puisi Doa Tuhan Ajari Aku Ikhlas Terbaru 2012 - setelah membaca tentang kumpulan kumpulan Puisi Doa Tulang Rusukku Terbaru 2012 dan Puisi Doa Aku Mencintaimu Karena Allah Terbaru 2012 maka akan dilanjutkan Puisi Doa Tuhan Ajari Aku Ikhlas Terbaru 2012.


langsung saja Puisi Doa Tuhan Ajari Aku Ikhlas Terbaru 2012 berikut ini,


Tuhan, Ajari Aku Ihlas

Saat Langkah Ini terhenti..
kutengok apa yang terjadi..
menatap langit kelabu penuh dengan kegelapan..
kelam, hitam, mencekam..

Tuhan..
Kenapa Hari-hariku selalu berlumur kemalangan..
menjalani, menerima, dan mencoba Ikhlas telah kulakukan..
mengapa masih saja langit itu terlihat mendung..
sepintas dan selamanya tak pernah kuanggap..


aku ingin seperti mereka..
aku ingin menjadi seperti mereka..
tapi ini aku, aku bukan mereka..
Tuhan..
jika engkau masih takdirkan aku ada..
Aku ingin jadi yang terbaik diantara yang baik..
Aku ingin jadi manusia beriman diantara para mukmin..

jauhkan fikiran ini dari kekalutan..
rendahkanlah diri ini dari kesombongan..
dan selalu istiqomahkan hati ini dengan ketulusan..
Hanya Untuk-Mu dan Agama-Mu..
Sesungguhnya aku ingin Berkorban..

nah demikian Puisi Doa Tuhan Ajari Aku Ikhlas Terbaru 2012 moga bermanfaat.


Habis Baca jangan lupa Jempolnya...terima kasih..

Judul: Puisi Doa Tuhan Ajari Aku Ikhlas Terbaru 2012
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh Irwanto




Bagi teman-teman yang berminat pasang iklan di Info Menarik,Silakan klik di sini!

Puisi Doa Tuhan Ajari Aku Ikhlas Terbaru 2012

Diulas oleh : Irwanto Pada: Monday, May 7, 2012 Rating:

Saat ini anda sedang membaca artikel Putra Kasuma yang berjudul Puisi Doa Tuhan Ajari Aku Ikhlas Terbaru 2012 semoga artikel Puisi Doa Tuhan Ajari Aku Ikhlas Terbaru 2012 bermanfaat untuk Anda semuanya. Bila anda merasa terbantu jangan lupa untuk berkomentar dan meramaikan Putra Kasuma dengan cara gabung di Facebook

Untuk mendapatkan Update Terbaru Blog ini, Gabung yuk bersama Putra Kasuma di Facebook dengan cara mengklik Like. di tunggu Jempol nya

Bagaimana pendapat anda dengan artikel ini?
var gb = document.getElementById("gb"); gb.style.center = (30-gb.offsetWidth).toString() + "px";